Visi dan Misi
Visi : Perpustakaan sebagai pusat informasi, sumber utama pembelajaran sekolah yang ramah anakMisi:
Sejarah Singkat :
Perpustakaan SMP 2 Kudus berdiri pada tahun 1960. Perpustakaan SMP 2 Kudus berganti nama menjadi Perpustakaan Vidhya Tama SMP 2 Kudus pada 5 Maret 2025. Perpustakaan Vidhya Tama awalnya berfungsi sebagai ruang baca sederhana untuk para siswa dan guru SMP 2 Kudus. Seiring berjalannya waktu, perpustakaan terus berkembang. Pada tahun 2025, perpustakaan melakukan modernisasi besar-besaran dengan penambahan koleksi tercetak, digital, peningkatan fasilitas, dan penataan ulang ruang baca. Nama "Vidhya Tama" sendiri memiliki arti "ilmu yang utama", merefleksikan komitmen perpustakaan untuk menempatkan ilmu sebagai prioritas utama dalam pendidikan.
Koleksi Perpustakaan :
Perpustakaan Vidhya Tama memiliki koleksi yang beragam dan terus diperbarui, terdiri dari:
Layanan dan Fasilitas :
Perpustakaan Vidhya Tama menyediakan berbagai layanan untuk memfasilitasi kebutuhan literasi dan pembelajaran :
Jam Operasional :
Perpustakaan buka pada hari Senin hingga Sabtu, pukul 06.30 - 14.00 WIB.
Hari Libur : Libur Nasional dan Keagamaan